Karya Rupa

Merupa adalah salah satu media saya untuk menyampaikan keluh kesah atau hanya sekedar mengisi kekosongan. Karya-karya rupa saya tidak begitu semenarik dibandingkan seniman pada umumnya, minimal dari perspektif saya sendiri. Tidak ada spesialisasi khusus bagi saya akan suatu aliran, pola atau hal lain sebagainya.

Digital Design

Tidak banyak juga karya rupa yang dihasilkan, namun cukup untuk minimal membuat dirinya puas. Beberapa karya memang diciptakan sebagai pemnuktian bahwa dirinya layak disebut seniman. Seniman adalah seseorang yang menghasilkan karya, begitulah pemahaman saya sejauh ini. Baik hal tersebut dapat diterima maupun tidak, bukan sebuah masalah. Hidup bukan tentang benar dan salah.

Membantu dan dibantu dalam Karya Rupa

Disamping semua hal yang telah dipaparkan. Membantu orang lain juga adalah pesan tuhan kepada saya untuk saya lakukan di muka bumi ini. Tapi tetap saja, merupa adalah sesuatu yang saya ingin lakukan sebagai media dan kesenangan semata. Saya memiliki proses filtrasi sendiri atas karya yang hendak atau akan saya kerjakan. Sisi ini adalah sisi yang dapat disebut sebuah simbiosis mutualisme. Saya hendak membantu atas apa yang saya bisa kerjakan dan kebetulan saya juga dibantu untuk melahirkan karya-karya rupa lainnya di masa depan.

Silahkan kontak saya via manapun:
Mails:
rezkysa@gmail.com

Chats:
Line : (rezkymardani)
Whatsapp : (+628 21 2331 1619)

1 thought on “Karya Rupa

  1. main site says:

    First of all I want to say terrific blog!

    I had a quick question that I’d like
    to ask if you do not mind. I was curious to find
    out how you center yourself and clear your
    mind
    prior to writing. I’ve had difficulty clearing my mind in getting my thoughts out.

    I truly do enjoy writing but it just seems like the first 10 to 15 minutes
    are generally lost just trying to
    figure out how to begin. Any suggestions
    or tips?
    Cheers!

    Reply

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *